Senin, 28 April 2014

LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI MASALAH KHUSUS

MasalahKhusus yang terjadi dalam laporan keuangan konsolidasi adalah :
1.       Laba antar perusahaan (intercompany profits)
2.       Obligasi antar Perusahaan (intercompany bond holdings)
3.       Saham prefferen dan saham biasa anak (subsidiaries with preffered and common stock)
4.       Deviden sahamanak (stock deviden by subsidiary)

LABA ATAS SEDIAAN :
 A. Penjualan oleh Induk :
1.       Penguasaan 100%
adalah penjualan barang dagang oleh perusahaan induk dan yang memiliki penguasaan sebesar 100% atau sepenuhnya.
2.       Penguasaan<100%
adalah penjualan barang dagang oleh perusahaan induk yang mana penguasaannya tidak sepenuhnya 100% akan tetapi tidak berpengaruh pada metode equity dan metode cost.

Semua penguasaan di atas, baik menggunakan metode equity maupun metode cost, system pencatatannya adalah sama, sebagaiberikut :

CONTOH 1 :


Induk menjual kepada anak barang dagangan seharga Rp. 10.000,- (harga perolehanny aadalah Rp. 6.000). Yang berarti labanya adalah Rp. 4.000. ??
Jawaban :
B. Penjualan olehA nak :
1.       Penguasaan 100
adalah penjualan barang dagang oleh perusahaan anak dan yang memiliki penguasaan sebesar 100% atau sepenuhnya.
2.       Penguasaan<100%
adalah penjualan barang dagang oleh perusahaan anak yang mana penguasaannya tidak sepenuhnya 100% akan tetapi tidak berpengaruh pada metode equity dan metode cost.

CONTOH 2 :

Anak menjual kepada induk barang dagangan seharga Rp. 10.000 (harga perolehannyaa dalah Rp. 6.000).Yang berarti labanya adalah Rp. 4.000.??
Jawaban :










LABA ATAS AKTIVA YANG DISUSUTKAN :
 A. Penjualan oleh Induk :
1.       Penguasaan 100%
adalah penjualan barang dagang oleh perusahaan induk dan yang memiliki penguasaan sebesar 100% atau sepenuhnya
2.       Penguasaan <100%
adalah penjualan barang dagang oleh perusahaan anak yang mana penguasaannya tidak sepenuhnya 100% akan tetapi tidak berpengaruh pada metode equity dan metode cost.

CONTOH 1 :

Induk menjua lkepada anak peralatan seharga Rp. 10.000,- (harga perolehannya adalah Rp. 6.000 dan umur ekonomisnya adalah 4 tahun). Yang berarti labanya adalah Rp. 4.000 dan penyusutan pertahunnya adalah Rp. 1.000.??
Jawaban :















B. Penjualan oleh Anak
1.       Penguasaan 100%
adalah penjualan barang dagang oleh perusahaan induk dan yang memiliki penguasaan sebesar 100% atau sepenuhnya
2.       Penguasaan<100%
adalah penjualan barang dagang oleh perusahaan anak yang mana penguasaannya tidak sepenuhnya 100% akan tetapi tidak berpengaruh pada metode equity dan metode cost.

CONTOH 2 :

Anak menjual kepada induk peralatan seharga Rp. 10.000,- (harga perolehannya adalah Rp. 6.000 dan umur ekonomisnya adalah 4 tahun). Yang berarti labanya adalah Rp. 4.000 dan penyusutan pertahunnya adalah Rp. 1.000. ??
Jawaban :

















LYD IndukRp. 2.400 (80% x Rp. 3.000)
LYD AnakRp.    600 (20% x Rp. 3.000)










OBLIGASI ANTAR PERUSAHAAN

Pada masalah obligasi antar perusahaan, metode pencatatannya hanya dibedakan berdasar pada :
1. Penjualan oleh Induk
2. Penjualan oleh Anak

Penjualan oleh Induk :

CONTOH 1 :

Induk mengeluarkan obligasi 1.000 lembar @ Rp. 100, jangka waktu 10 tahun. Anak membeli 100 lembar dengan harga Rp. 9.400.??
Jawaban :












Penjualan oleh Anak :

CONTOH 2 :

Anakm engeluarkan obligasi 1.000 lembar @ Rp. 100, jangka waktu 10 tahun. Induk membeli 100 lembar dengan harga Rp. 11.000.??
Jawaban :









SAHAM PREFFEREN DAN SAHAM BIASA ANAK

Sifat saham prefferen adalah :

1. Tidak kumulatif dan tidakberpartisipasi (TKTB), dimana klaimt erhadap kekayaan bersih perusahaan sebatas nominalnya.
2. Kumulatif dan tidak berpartisipasi (KTB), klaim terhadap kekayaan bersih perusahaan sebatas nominalnya, dan mempunyai  hak atas deviden.
3. Tidak kumulatif dan berpartisipasi penuh (TKB), dimana hak atas deviden hanya apabila perusahaan mengalami laba saja.
4. Kumulatif dan berpartisipasi penuh (KB), mencakup hak atas kekayaan bersih dan laba.

CONTOH KASUS :

Struktur modal anak adalah sebagai berikut :

                6% sahampreferen, 5.000 lembar @ Rp. 10                    Rp.50.000
                Sahambiasa, 10.000 lembar @ Rp. 10                             Rp.100.000
                Agiosahambiasa                                                               Rp.5.000
                Laba yang ditahan                                                            Rp.45.000
                                                                                Jumlah :           Rp. 200.000
Jawaban :















DEVIDEN SAHAM ANAK

CONTOH KASUS :

Induk membeli 400 lembar saham anak dengan kurs 175%.Posisi modal anak adalah sebagai berikut:
               
Modal Saham 500 lembar @ Rp. 100                               Rp. 50.000
Laba yang Ditahan                                                                Rp. 27.500

Pada tahun tersebut, anak memperoleh laba Rp. 12.500 dan membagikan bonus 50% dari modal yang telah beredar.??

Jawaban :

MetodeHargaPerolehan( Cost Method ) :













Atas dasar ketentuan tersebut diatas maka bentuk daftar lajur penyusunan neraca konsolidasi ,menurut harga perolehan akan nampak sebagai berikut :














Metode Equity :

Adapun bentuk daftar lajur penyusunan neraca konsolidasi yang disusun dengan berdasarkan pada contoh sebagi berikut : 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar